LANGKAH SESUNGGUHNYA - PUISI
LANGKAH SESUNGGUHNYA Karya : Suci Nurzannah Efendi Kawan .. Disaat keterpurukkan datang menghampiri Cobalah berfikir jernih Mereka bukanlah awan Yang selalu berdiri kokoh Diantara bintang-bintang Mereka juga bukan sang mentari Yang selalu menyinari setiap orang Setiap jiwa yang selalu menjadi motivatornya Tapi mereka adalah air hujan Yang menggumpal diatas Tapi terkadang terjatuh juga Waktu demi waktu, langkah demi langkah Mereka lalui, arungi, dan sebrangi Rintangan dan ujian mereka langkahi Satu yang mereka inginkan, Menjadi yang terbaik Tapi Tuhan berkehendak lain, Mungk...